Pada perangkat DSLAM biasanya sudah terpasang SPLITTER yang berfungsi memisahkan sinyal suara dan sinyal data, dimana sinyal suara akan menuju perangkat sentral telepon dan sinyal data akan diarahkan menuju BRAS melalui media transmisi yang bisa berbentuk E1, STM-1 (Fiber Optic). baca cara seting modem speedy. Selanjutnya dari BRAS akan diarahkan ke masing-masing ISP (telkom Speedy).
Jakarta
- Untuk DSLAM buatan Alcatel-Lucent
Encapsulation = PPPoA • VPI = 8 • VCI = 35 - Untuk DSLAM buatan Huawei Technologies Co Ltd
Encapsulation = PPPoE • VPI = 0 • VCI = 35 - Untuk DSLAM buatan Siemens AktienGesellschaft
Encapsulation = PPPoA • VPI = 1 • VCI = 33
- Untuk DSLAM buatan ZTE (ZhongXing Telecommunication Equipment Co Ltd)
Encapsulation = PPPoE • VPI = 8 • VCI = 81 - Untuk DSLAM buatan Huawei Technologies Co Ltd
Encapsulation = PPPoE • VPI = 0 • VCI = 35
• Semua wilayah Jawa Tengah dan Bandung memakai DSLAM = ZTE
CARA MENGETAHUI VPI dan VCI
Sedikit trik untuk mengetahui VPI, VCI dan Encapsulation bisa kita lihat dari no speedy langganan kita.
contoh: nomor langganan Speedy 12xxxxYxxxxx
untuk Y = 0 DSLAM Siemens
VPI = 1
VCI = 33
Encapsulation = PPPoA / Vc Mux
untuk Y = 1 DSLAM Alcatel
VPI = 8
VCI = 35
Encapsulation = PPPoA / LLC
untuk Y = 2 DSLAM Huawei
VPI = 0
VCI = 35
Encapsulation = PPPoA / LLC